Ruang Belajar / Repositori

Repositori Materi

Kumpulan bahan ajar dan publikasi yang bisa diakses langsung.

Menampilkan 12 dari 2234 dokumen

Jurnal Arkeologi Siddhayatra Vol.17 No.1 Tahun 2012

Penerbit: Balai Arkeologi Palembang Tahun: 2012-05 Halaman: 95
PED008.12 PED008.13 PED009

Sebagaimana dipaparkan dalam terbitan kali ini menyajikan beberapa aspek yang dijadikan pokok bahasan, antara lain membahas salah satu tugas utama Balai Arkeologi Palembang seba...

Lihat Dokumen

Upacara tradisional yang berkaitan dengan peristiwa alam dan kepercayaan daerah Sulawesi Utara

Penerbit: Direktorat Sejarah dan Nilai Tradisional Tahun: 1985-08-01 Halaman: 129
PED008 PED008.14 PED008.18 PED008.2 PED008.25 PED009

Inventarisasi dan dokumentasi tentang upacara tradisional di Sulawesi Utara dilakukan oleh suatu tim yang jumlahnya 3 orang. Setiap anggota tim (termasuk..ketua aspek) menggarap...

Lihat Dokumen

Ide-Ide pembelajaran literasi dan numerasi di Sumba Barat Daya

Penerbit: Badan Penelitian dan Pengembangan Tahun: 2019
PED004.7 PED007.14 PED009

Booklet ini menyajikan berbagai aktivitas para peserta guru BAIK (Belajar-Aspiratif-Inklusif-Kontekstual. Booklet ini berisi cerita tempat mengajar, metode kratif yang ditemukan...

Lihat Dokumen

Praktik-praktik baik di pendidikan dasar provinsi Jawa Timur

Penerbit: Badan Penelitian dan Pengembangan Tahun: 2017
PED004.7 PED007.14 PED009

INOVASI ini memiliki Cakupan studi meliputi inovasi dan praktik-praktik menjanjikan yang dilakukan di jenjang pendidikan dasar; dilakukan oleh pemerintah daerah, donor, NGO, mas...

Lihat Dokumen

Jurnal Arkeologi Siddhayatra Vol.22 No.1 Tahun 2017

Penerbit: Balai Arkeologi Sumatera Selatan Tahun: 2017-05 Halaman: 77
PED008.12 PED008.13 PED009

Seluruh artikel yang dimuat di dalam terbitan Volume 22 No. 1 bulan Mei tahun 2017 ini melingkupi kajian arkeologi yang dibahas dari berbagai sudut. Tulisan ...

Lihat Dokumen

Yuk, kenali komunitas terpencil di Riau

Penerbit: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Tahun: 2018-10 Halaman: 50
PED001 PED007.11 PED007.5 PED008 PED008.25 PED009

Buku yang ditulis dalam bentuk teks narasi berbingkai ini diperankan oleh Pak Suman (ayah) dna Dolah (anak Pak Suman) dengan Provinsi Riau sebagai latar tempat. Buku ini paling ...

Lihat Dokumen

Modul pembelajaran jarak jauh pada masa pandemi covid-19 untuk jenjang SMP : mata pelajaran PPKN kelas VII semester gasal

Penerbit: Direktorat Sekolah Menengah Pertama, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, danPendidikan Menengah Tahun: 2020-09
PED003.3 PED003.3.36 PED004.8 PED009

Modul ini merupakan bahan ajar berseri yang dirancang untuk Ananda gunakan dalam belajar mandiri. Adapun kompetensi dalam buku ini terdiri dari (1) Bersyukur kepada Tuhan Yang M...

Lihat Dokumen

Modul guru pembelajar paket keahlian teknik konstruksi batu beton kelompok kompetensi C

Penerbit: PPPPTK BBL Medan Tahun: 2016 Halaman: 171
PED003 PED003.3 PED004.11 PED009

Pembuatan modul ini merupakan suatu usaha untuk meningkatkan kualitas professional guru dalam proses pembelajaran bagi lingkup kejuruan kelompok teknologi. Usaha tersebut adala...

Lihat Dokumen

Pasai dalam perjalanan sejarah: abad ke-13 sampai awal abad ke-16

Penerbit: Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Sejarah Nasional Tahun: 1997-07-01 Halaman: 142
PED008.12 PED008.6 PED008.9 PED009

Buku ini memuat uraian tentang Pasai pada awal abad ke-13 sampai awal abad ke- 16 baik mengenai letak geografisnya, kedudukannya dalam jaringan perdagangan antarbangsa maupun ...

Lihat Dokumen

Menyusuri tempat tinggal srikandi Aceh Cut Nyak Meutia

Penerbit: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Tahun: 2018 Halaman: 61
PED007.10 PED007.14 PED007.2 PED008.23 PED008.6 PED009

Rahma dan Aini adalah dua sahabat. Mereka teman sekelas yang duduk di kelas VI (enam) SD. Keduanya hobi membaca. Suatu hari keduanya berkunjung ke rumah Bu Ayi, wali kelas merek...

Lihat Dokumen

Pemeliharaan mesin kendaraan ringan SMK/MAK kelas XI semester 2

Penerbit: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun: 2013 Halaman: 175
PED003.3 PED004.11 PED009

Buku Pemeliharaan Mesin Kendaraan Ringan 2 iniberisikan materi pembelajaran peserta didik untuk mencapai kompetensi dasar pengetahuan dalam memahami cara merawat mesin secara...

Lihat Dokumen

Buku referensi cyberzone : membangun bisnis di era industri 4.0

Penerbit: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun: 2018-11-26 Halaman: 246
PED004.11 PED009

Kebijakan yang relevan dan baik selalu ditopang oleh suatu kajian yang baik pula. Artinya selalu ada korelasi positif antara suatu kajian yang berbasis penelitian akademik denga...

Lihat Dokumen